KORDANEWS – Kepolisian Dari Polsek Pemulutan Lakukan Razia Terhadap Premanisme Yang Sering Meresahkan Penguna jalan di wilaya simpang Ibul besar.
Hasil Razia Tersebut Petugas mengamankan 4 orang Yang diduga Melakukan Pungutan Liar/ pungli, Dan Digiring kepolsek pemulutan.
Menurut Kapolsek Pemulutan AKP Herry Yusman S.H Mengatakan Menindak lanjuti perintah Kapolda Razia Premanisme, Jajaran Polres OI Kapolsek Pemulutan pimpin langsung Razia Premanisme di wilayah Hukum Polsek Pemulutan, Senin 7 November 2022 pukul 18.30 WIB di Jalan Lingkar Selatan.
“Ya kita Sudah Mengamankan 4 orang diduga melakukan pemerasan terhadap sopir truk”Kata Herry
Kapolsek Pemulutan AKP Herry Yusman, S.H menghimbau “Kepada Supir-supir jangan mau untuk memberi uang ataupun apalagi sampai dipaksa, Silahkan menghubungi Polsek Pemulutan” Himbaunya.
Editor : Admin.













