Sumsel

Besinergi Dengan TNI Pemkot Palembang Siap Bantu Warga Dapatkan Air Bersih

×

Besinergi Dengan TNI Pemkot Palembang Siap Bantu Warga Dapatkan Air Bersih

Share this article

Ia menyebutkan, untuk di Korem Palembang, dari 32 sasaran, sudah rampung 20 titik.

Wali Kota Palembang Harnojoyo mengatakan, penurunan angka sunting jadi salah satu program prioritas Pemkot Palembang. Apalagi, sudah ada ada arahan dari Presiden RI Joko Widodo agar seluruh pemerintah daerah menjadikan kasus stunting sebagai penanganan prioritas.

“Saya sangat mengapresiasi sekali atas sinergisitas yang dibangun TNI untuk membantu masyarakat. Hal ini juga tidak luput dari bantuan BUMN dan lainnya yang sudah bekerja keras membantu rakyat kecil,” ujar Harnojoyo.

Editor : Admin.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *