Selain itu mereka menekankan bahwa Barcelona tidak mendukung apapun bentuk rasisme. Jadi mereka bersiap untuk menginvestigasi kejadian ini lebih lanjut.
Barcelona memastikan bahwa jika sang oknum fans terbukti bersalah, maka ia akan dihukum dengan berat.
Sang pemain berpotensi mendapatkan larangan menonton langsung Barcelona. Durasi hukumannya diklaim bisa sangat panjang.
Selain itu Barcelona juga tidak segan-segan menyeret sang oknum fans ke pihak berwajib untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya tersebut.
Awalnya El Blaugrana unggul lebih dahulu melalui gol cepat Ilkay Gundogan. Namun Real Madrid mampu membalas dengan sepasang gol Jude Bellingham di babak kedua.
editor : babayaga













