Lebih lanjut dikatakannya, ada juga untuk member All Accor dengan mendapatkan Discount langsung baik yaitu member All Accor Classic sebesar 10% dan Accor Plus 15% untuk paket All You Can Eat – Asian Cuisine maupun Steamboat.
Diakuinya,.fasilitas Ibis tiada hentinya, bahkan tamu yang menginap diberikan fasilitas shuttle pada setiap hari Sabtu dan Minggu dengan tujuan ke Palembang Indah Mall berdasarkan dengan jam yang telah dijadwalkan. Ditambah kerjasama dengan Gyukaku Restaurant, Ooma Cafe berupa voucher discount sebesar 15% dan Voucher discount 50% untuk minimum 2 (dua) orang anak, belaku sampai bulan Juli 2024.
“Dan untuk pengunjung Gyukaku Restaurant, Ooma dan Playground Ibis Sanggar Palembang juga akan mendapatkan discount kamar sebesar 5%.” tutupnya. (eh)
Editor : Admin













