“Perlu diingat tata ruang bangunan asli cagar budaya yang ada didalam akan dipertahankan karena itu memiliki nilai bersejarah tinggi. Mengenai masalah pengerjaanya, diperkirakan estimasinya 6 bulan kalender 180 hari,” ujarnya.
Menurutnya, space halaman yang ada disini kan luas maka dari itu sangat berpotensi sekali sebagai ruang diskusi.
“Disini nantinya, bila sudah selesai akan bisa dinikmati, mulai Wi-Fi yang ada di luar lingkungan ruang kerja Walikota, selebihnya tempat terbuka dan lainnya bisa dinikmati oleh masyarakat” pungkasnya. (eh)
Editor : Admin













