“Karena aku suka mencoba hal-hal yang baru seperti model, akting dan sekarang menjadi DJ, semua ini, ingin aku coba semuanya, juga ikut sebagai make up artis juga” ujarnya.
Menurut dara manis yang mempunyai sosmed Instragram dan TikTok winnypuspita99, lebih menyukai sebagai seorang DJ, karena bisa berhadapan sama orang dan bisa melihat secara langsung orang yang dihibur di depan kita menyukai musik yang kita mainkan.
“Apalagi musik DJ ini selain bisa menghibur diri sendiri juga bisa langsung menghibur para pengunjung dimana kita sedang bermain musik dan banyak yang suka dengan musik kita mainkan” tutup dara cantik kelahiran Kerawang, 23 Juni 1999 ini. (eh)
Editor : Admin













