HeadlineSumsel

Viral Video Anak Pasien Tegur Dokter RSUD Sekayu, Pertanyakan Layanan di Ruang VVIP

×

Viral Video Anak Pasien Tegur Dokter RSUD Sekayu, Pertanyakan Layanan di Ruang VVIP

Share this article

Belum ada keterangan resmi dari pihak RSUD Sekayu terkait video tersebut. Namun, kejadian ini memunculkan beragam reaksi dari masyarakat. Beberapa pihak menyayangkan adanya tekanan verbal terhadap tenaga medis, sementara sebagian lainnya mempertanyakan standar layanan di ruang perawatan VVIP.

Dalam rekaman video, tampak seorang pasien wanita terbaring di ranjang perawatan dengan alat-alat medis di sekelilingnya. Situasi dalam ruangan tampak tegang, namun sejauh ini tidak terlihat adanya tindakan fisik.

Hingga saat ini, pihak rumah sakit maupun otoritas terkait belum mengeluarkan pernyataan resmi mengenai kronologi maupun langkah lanjutan atas kejadian yang viral ini.(mb)

 

Editor : Surya S

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *