HeadlineSumsel

Korpri Polda Sumsel Gelar Doa Bersama dan Galang Donasi untuk Korban Bencana Sumatera

×

Korpri Polda Sumsel Gelar Doa Bersama dan Galang Donasi untuk Korban Bencana Sumatera

Share this article

Alhamdulillah, sekitar Rp20 juta berhasil terkumpul. Dana ini nantinya akan kami salurkan sepenuhnya kepada korban bencana. Selain itu, siang ini Polda Sumsel juga akan mengirimkan paket bantuan sembako untuk membantu meringankan beban masyarakat di wilayah terdampak,” tambahnya.

Kegiatan ini mendapat respons positif dari seluruh jajaran dan pegawai Polda Sumsel. Semangat kebersamaan serta kepedulian terhadap sesama menjadi pesan penting yang ingin disampaikan pada HUT Korpri tahun ini.

Dengan adanya bantuan ini, Polda Sumsel berharap dapat memberikan dorongan moral dan materi bagi masyarakat yang sedang menghadapi cobaan, sekaligus memperkuat rasa persatuan dan kesetiakawanan nasional di tengah bencana yang melanda. (Ndik)

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *