Tidak hanya menjelaskan progres jakabaring sport city, pelopor sekolah gratis itu juga banyak menjelaskan mengenai LRT pertama di Indonesia serta penambahan Jembatan Musi IV dan Musi IV
Sudah 39 kali diselenggarakan di Jakabaring event – event olahraga baik skala nasional maupun internasional. Karena pengalaman tersebut Palembang ditunjuk sebagai tuan rumah Asian Games 2018.
Gubernur Sumsel mengundang semua peserta seminar yang hadir untuk datang ke palembang melihat kawasan Jakabaring Sport City.
“Silahkan bapak dan ibu yang hadir hari ini untuk berkunjung ke Palembang. Silahkan lihat kecantikan Kota Palembang”, ujar Alex.
Bukan hanua Alex Noerdin, sejumlah tokoh penting lain di bidang olahraga juga di daulat menjadi pembicara dalam semjnar tersebut. Mereka di antaranya yakni Erick Thohir Presindet of the Organizing Commite of the ASIAN Games 2018, kemudian Mr Raja Sapta Oktohari, President of the Organizing Commite of the Para ASIAN Games 2018. Serta telekonfrence bersama Rio Haryanto The First Indonesia F1 driver, Solo Central Java.
editor : awan












