Sport

Masyarakat Jangan Kecewa, Konate Pasti Datang!

×

Masyarakat Jangan Kecewa, Konate Pasti Datang!

Share this article

KORDANEWS – Masyarakat fans Laskar Wong Kito jangan cepat kecewa. Kendati hingga sekarang masih menunggu kedatangan Gelandang anyar Sriwijaya FC (SFC) Makan Konate.

Eks pemain Maung Bandung ini, dijadwalkan Jumat, (8/12) sudah menginjakan kakinya di Bumi Sriwijaya.
Hal itu diungkap oleh Sekertaris Tim SFC Achmad Haris menuturkan pemain
kelahiran Bamako, Mali 10 November 1991 masih berada di Jakarta.

“Hari ini memang tidak latihan karena Makan Konate akan datang Jumat nanti,”ujarnya saat dibincangi.

Kepastian kedatangan mantan pemain T-Team ini, juga turut diperkuat dari postingan akun official @sriwijayafcid. Disana terlihat Makan Konate mengirimkan gambar telah berada di Indonesia tepatnya di Jakarta bersama sang agen.

Menurut pria berkaca ini, Makan Konate juga akan hadir bersama pemain bidikan SFC lainnya. Pemain tersebut berstatus marquee player.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *