EkonomiSumsel

Jelang Libur Natal, Kapolres Muara Enim Sidak Pasar 

×

Jelang Libur Natal, Kapolres Muara Enim Sidak Pasar 

Share this article

“Untuk harga sendiri ada kenaikan harga sedikit di beberapa item, saat ini kita sedang melakukan penyelidikan apakah kenaikan harga tersebut akibat adanya penimbunan bahan pokok atau bagaimana, kalau terbukti melakukan pelanggaran akan kita tindak sesuai hukum,” jelasnya.

Ditempat sama, Wartini Kepala Bidang Tata Perdagangan Dinas Perdagangan Kabupaten Muara Enim, mengatakan untuk sidak kali ini tidak ditemukan makanan yang mengandung formalin atau bahan pengawet lainnya, hanya sebatas kenaikan harga saja.

“Ada beberapa bahan pokok yang mengalami kenaikan harga seperti beras, cabai, dan telur,” tutur Wartini. (Ari)
Editor: Janu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *