PolitikSumsel

Maju Pilwako, Akbar Alvaro Sebut Ada Upaya Penjegalan

×

Maju Pilwako, Akbar Alvaro Sebut Ada Upaya Penjegalan

Share this article

KORDANEWS – Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Palembang 2018 diikuti oleh empat pasangan calon (paslon). Dari empat paslon tersebut, hanya satu pasangan yang memilih jalur independen, yaitu M. Akbar Alfaro dan Hernoe Resprijadi.

Dari data Komisi Pemilihan Umum (KPU) Palembang, paslon independen ini baru mengumpulkan jumlah dukungan sekitar 26.711 orang. Jumlah tersebut masih jauh dari persyaratan Pilwalkot Palembang sebanyak 95.000 pendukung.

Saat dibincangi kordanews setelah melakukan tahapan test medis dan psikologi di RSMH Sabtu Siang (13/1/2018), MAA mengklaim bahwa pihaknya telah berhasil mengumpulkan dan memenuhi jumlah dukungan yang diminta KPU dan akan diserahkan pada KPU tanggal 19 januari mendatang.

Maju menjadi satu-satunya calon independent pada kontestasi pilwalkot palembang dirasa tidak mudah oleh MAA.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *