HeadlineSumsel

Taksol VS Konvensional, Keributan Pecah di Bandara

×

Taksol VS Konvensional, Keributan Pecah di Bandara

Share this article

KORDANEWS – Bentrokan antara Taksi Online dan Konvensional pecah di sekitar Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II. Sebab, seorang sopir onlien Rian yang mengantar penumpang di bandara di sweeping.

Alhasil, paguyuban-paguyuban driver online memenuhi wilayah tersebut.

Aan seorang driver mengatakan saat ini pelaku dan rian (korban) sudah dibawa ke polsek sukarame untuk ditindak lanjuti proses hukumnya.

Menurut keterangannya, Rian memang sedang mengantar penumpang ke bandara, lalu sesampainya disana ia di sweping oleh sejumlah taksi bandara, dan langsung merusak mobilnya serta dirinya ikut dipukul.

Sementara itu, di luar pintu masuk bandara terjadi kericuhan, lantaran para driver Go car melihat taksi bandara yang melintas.

Semua driverpun memukuli taksi tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *