Entertainment

Style Ratu Elizabeth II Tetap Eksis Selama 60 Tahun

×

Style Ratu Elizabeth II Tetap Eksis Selama 60 Tahun

Share this article

Brand Launer sendiri didirikan pada 1941 oleh Sam Launer. Ia mulai membangun brand mewah tersebut di sebuah workshop di kawasan Soho. Di industri barang mewah, brand ini dikenal dengan produk hasil kerajinan tangan berkualitas tinggi dan indah.
Elizabeth Bowes-Lyon, atau yang dikenal dengan Queen Mother membeli tas Launer pertamanya pada era ’50-an. Ia pun mewariskan salah satu koleksi tas Launer miliknya ke putrinya, yakni Ratu Elizabeth II.

Desain clutch bag keluaran Launer dinilai sangat pas untuk digenggam maupun dijinjing ketika dikenakan. Sejak itu, Ratu selalu memakai tas dengan model yang sama setiap waktu.

Editor : ardi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *