HeadlineSport

Rahmad Darmawan Akui Borneo Cukup Menyulitkan SFC

×

Rahmad Darmawan Akui Borneo Cukup Menyulitkan SFC

Share this article

“Tapi saya beri apresiasi anak anak pada malam hari, mereka sudah berusaha sekuat tenaga dan hasilnya pada babak kedua hasilnya tim kami bisa lebih mendominasi pertandingan dan menghasilkan beberapa peluang,” kata imbuh Rahmad.
Pelatih Borneo Iwan Setiawan bersyukur timnya tidak kalah. Stamina pemain menjadi salah satu faktor yang mesti segera ditingkatkan.

“Bermain imbang dengan mereka harusnya kita bersyukur, anak-anak bermain cukup bagus tapi sayang tidak didukung kekuatan fisik yang bagus juga. Anda lihat tadi pada menit 70 keatas pemain saya sudah tidak bisa berbuat apa-apa,” kata Iwan.

Editor :ardi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *