HeadlinePeristiwa

Pesawat Dibajak, Pramugari Cantik Diculik dan Disandera

×

Pesawat Dibajak, Pramugari Cantik Diculik dan Disandera

Share this article

Pria itu mencekik leher pramugari itu sembari menempelkan pisau kertas yang dibawanya. Hingga saat ini, kepolisian dan militer setempat sedang berusaha melakukan penyelamatan terhadap penumpang dan awak pesawat.

Sementara itu berdasarkan informasi sementara, kepolisian setempat menyebut sudah mendapatkan identitas pelaku. Pria itu bernama keluarga Xu berusia 41 tahun berasal dari wilayah Anhua di Hunan.

Tersangka penyandera pramugari itu teridentifikasi memiliki riwayat gangguan mental dan menderita gangguan psikologis.(net)

Editor : mahardika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *