EntertainmentHeadlineNusantara

5 Hero Ini Bakal Jadi Yang Paling Sakit Di Mobile Legends

×

5 Hero Ini Bakal Jadi Yang Paling Sakit Di Mobile Legends

Share this article

Karakter ini akan mendapatkan buff untuk skill ultimate, sehingga pemain tak perlu membunuh musuh untuk mendapatkan puppet yang dikendalikan. Pemain cukup mengaktifkan skill pada hero yang diinginkan menjadi puppet dan pakai puppet itu mengalahkan lawan.

 

  1. Uranus

Hero yang belum lama rilis melalui advanced server ini berhasil menarik perhatian banyak pemain. Bahkan, ia diprediksi populer karena skill pasif yang dimilikinya membuat dirinya sulit terbunuh, yakni Hylos.

Jadi, skill pasif Uranus dapat mengubah setiap serangan menjadi regen HP (Health Points) tiap detiknya. Karena itu, semakin banyak Uranus diserang, regen HP dari karakter ini akan besar. Skill itu ditambah dengan kemampuannya sebagai tank, yang terkenal memiliki darah tebel.

 

  1. Fanny

Kabarnya, Fanny akan mendapatkan rework di musim ini, tapi belum diketahui seperti apa perubahan yang akan diterima. Ada kemungkinan hero ini akan di-rework secara keseluruhan atau dari segi skin saja.

Namun, terlepas dari hal tersebut, Fanny selama ini sudah dikenal sebagai hero yang overpowered. Karena itu, besar kemungkinan, perubahan yang diterima hero ini kemungkinan besar akan meningkatkan kemampuannya.(liputan6)

 

 

Editor : Maskur

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *