HeadlinePeristiwa

Ribuan Driver Ojol Geruduk Markas Dewan, Ngaku Hanya Jadi Sapi Perah

×

Ribuan Driver Ojol Geruduk Markas Dewan, Ngaku Hanya Jadi Sapi Perah

Share this article

Sementara menanggapi hal itu, Wakil Ketua DPRD Sumsel, Chairul S. Matdiah berjanji akan menyampaikan aspirasi rider dan driver online kepada pihak eksekutif. Untuk pihak operator, Chairul juga mendorong agar dapat mendengarkan aspirasi mitranya yang saat ini sangat dirugikan.

“Aspirasi akan kami sampaikan kepada eksekutif dan pihak operator. Karena disini kami hanya penyambung lidah, bukan pihak yang dapat memutuskan,” kata Chairul.

Pada aksi unjuk rasa, pihak Grab juga turut hadir. CT Manajer Grab Palembang Siswantoro, hadir sebagai perwakilan untuk mendengarkan aspirasi mitranya. Sementara dari pihak Gojek Indonesia nampak tidak hadir

Editor : mahardika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *