PolitikSumsel

Tak Peduli Meski Hujan Deras, Pendukung Setia SBH Tetap Solid

×

Tak Peduli Meski Hujan Deras, Pendukung Setia SBH Tetap Solid

Share this article

KORDANEWS – Walau tengah dalam kondisi hujan deras, para pendukung setia pasangan satu Pemilukada Muara Enim, nomor satu Ir H Syamsul Bahri dan Ir H Hanan Zulkarnain (SBH), tetap setia menghadiri acara kampanye pasangan yang diusung enam partai raksasa ini.

Tak tanggung-tanggung, bagaikan hamparan lautan para pendukung SBH memenuhi lapangan Desa Darmo, Kamis (26/04/2018).

Hal ini terbukti bahwa pasangan calon dengan jargon CERDAS dan TERDEPAN ini merupakan pasangan yang sangat di sukai oleh masyarakat.

Rusiman, salah seorang tokoh masyarakat, Desa Darmo Kecamatan Tanjung Agung, Kabupaten Muara Enim mengatakan, masyarakat Desa Darmo sangat mendukung penuh pasangan ini.

“Kami benar-benar ingin SBH menjadi Bupati Muara Enim, kami tidak mau yang lain lagi,” teriak Rusiman.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *