EntertainmentHeadline

Puasa 16 Jam, Ini Pengalaman Tasya Kamila Saat Berpuasa Di New York

×

Puasa 16 Jam, Ini Pengalaman Tasya Kamila Saat Berpuasa Di New York

Share this article

Saat akan menjalani puasa pertama di Amerika, Tasya mengaku mengalami kebingungan. Ia mengaku tidak tahu kapan puasa di Amerika dimulai.

“Di Indonesia ada sidang isbatnya, terus dikasih tahu secara official tanggal berapa mulainya. Sementara pas waktu di New York aku itu bingung pertama kali puasa hari apa jatuhnya,” kata Tasya.

“Akhirnya aku ngikut aja, semuanya kita ngikutin yang mayoritas di sana. Waktu itu samalah waktu itu sama di sini, hari Kamis, berpuasanya hari pertama,” ujar dia.(kompas)

Editor : Maskur

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *