Sport

Dua Sahabat Berpisah Di Hari Lebaran

×

Dua Sahabat Berpisah Di Hari Lebaran

Share this article

KORDANEWS – Memasuki libur lebaran dua sahabat kental di Sriwijaya FC (SFC) Yu Hyun Koo dan Esteban Vizcarra harus berpisah.

Lantaran saat menikmati libur lebaran mereka berdua akan berpisah. Kendati keduanya sama-sama masih berada di Indonesia.

Tetapi keduanya akan berliburan di Kota yang berbeda. Yu Hyun Koo menikmati liburan bersama istri dan anaknya di Palembang.

Sedangkan Esteban Vizcarra harus ke Bogor menemui istrinya yang tinggal di sana. “Saya libur lebaran tidak di Palembang bersama Yu. Kalau saya ke Bogor karena istri orang Bogor,” ucap Esteban.

Nah uniknya saat ditanya Yu Hyun Koo notabene masih berstatus Warga Negara Asing atau WNA berpaspor Korea Selatan (Korsel). Tentunya beda dengan Esteban Vizcarra telah berstatus Warga Negara Indonesia (WNI). Ternyata sang kapten SFC tidak seperti pemain asing lainnya yang terang pulang ke negara asal.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *