KriminalSumsel

Polda Sumsel Dalami Keterlibatan Gusti Dalam Kasus Pembunuhan Sopir Grab

×

Polda Sumsel Dalami Keterlibatan Gusti Dalam Kasus Pembunuhan Sopir Grab

Share this article

Diketahui M Aji Saputra di rampok dan dibunuh oleh tiga pelaku setelah menerima orderan dari pelaku dari JM Sukarami, menuju ke Jalan Sukabangun, Lorong Suka Pandai, pada Rabu (13/6) sekitar pukul 21 45 WIB namun ditengah perjalanan pelaku menjerat leher korban dengan tali tambang dan menusuk korban dengan menggunakan obeng.(Dik)

Editor : mahardika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *