Dalam PKS, kata dia, Joko Widodo merupakan Koordinator Wilayah Dakwah Jatijaya, yang menakup Jateng, Jawa Timur, dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
“Pada Pemilu 2014 juga dia pernah menjadi caleg, tapi dari dapil berbeda. Pemilu 2014, dia caleg untuk DPR RI dari dapil Kalimantan Tengah,” tandasnya.(net)
Editor : mahardika













