Sumsel

Polres Lahat Tindak Tegas Sopir Nakal

×

Polres Lahat Tindak Tegas Sopir Nakal

Share this article

KORDANEWS – Kendaraan dengan tonase tinggi yang sering melintas di Jalan
Mayor Ruslan dan menjadi keluhan tersendiri bagi warga serta membuat gerah
sesama pengguna jalan, dan kini di tindak tegas oleh jajaran satlantas
polres Lahat.Senin, (30/07/2018).

Terpantau di lokasi tepatnya di seputaran lembayung, Desa Manggul satuan
lalu lintas berseragam lengkap memberhentikan satu persatu laju kendaraan
jenis fuso. Pemeriksaan surat menyurat kendaraan serta Surat Izin Mengemudi
(SIM, red) pun dilakukan.

Penegakan peraturan perundang undangan bagi kendaraan dan pengemudi
dipertegas, dengan diberikannya tindakan tegas pada pelanggar berupa tilang
di tempat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *