“Apa lagi kita bermain di tempat netral bukan di kandang SFC,”pungkasnya.
Wajar kalau Gomes sedikit sombong karena anak asuhnya berlaga selama enam kali belum terkalahkan. Lalu di klasemen sementara Madura United berada dipapan atas urutan ke empat poin 30. Sedangkan SFC sendiri berada diposisi sebelah poin 26.
Kemudian pertemuan sebelumnya putaran pertama pekan ketiga Liga 1 Indonesia 2018, di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (7/4).
Laskar Wong Kito keok dengan skor akhir 3-0.
Saat itu pelatih masih ditukangi Rahmad Darmawan dengan delapan pemain bintang. Nah melihat kondisi sekarang Gomes sepertinya berkacah dengan trek rekor pertemuan sebelumnya. Terlebih lagi sekarang kekuatan SFC banyak dihuni pemain lokal dan muda.
editor : lintang













