Para tamu undangan diperiksa satu persatu barang bawaan menggunakan mesin deteksi dengan skema keamanan oleh pihak keamanan.
“Jadi kami melakukan pengamanan tertutup (Pam Tup) dan pengamanan Terbuka (Pam Ka). Hal ini demi mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan,” ujarnya.
Pengamanan yang ketat tidak hanya dilakukan di Jakabaring, bahkan pihak kepolisian. Juga menyiagakan personilnya ditempat-tempat keramaian lainnya di Kota Palembang, seperti di BKB, Mall dan tempat lainnya. “Untuk di Benteng Kuto Besak kami menurunkan 223 personil, dan ditambah
dari lantas,” ungkapnya. (Ab)
Editor: Janu













