HeadlinePeristiwa

Catat nih ! Ciri-ciri Pasangan yang Berselingkuh

×

Catat nih ! Ciri-ciri Pasangan yang Berselingkuh

Share this article

2. Tentang Sikapnya

A. Menjadi lebih pesolek.

B. Sering keluar rumah dengan mendadak.

C. Berkurangnya acara dengan kita diwaktu senggang. Dia jadi malas menemani saat kita pergi keluar. Misalnya ke rumah orang tua, ke mall atau ke tempat saudara, yang sebelumnya selalu diantarnya.

D. Sering tidak fokus kalau sedang berkomunikasi, Sering melamun.

E. Jadi suka marah atau bahkan bisa manis dengan tiba-tiba, tanpa sebab.

F. Kadang ‘mengusir’ kita dengan pemberiannya. Misalnya kita akan diberi uang agar pergi belanja atau apapun, yang penting jadi menjauh dulu darinya.

G. Jadi sering mengkritik kekurangan kita. Misalnya bobot tubuh, potongan rambut, rasa masakan dan lain2.(net)

Editor : mahardika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *