“Harga rumah ini dikisaran Rp120 juta per unitnya. Kalau jangka waktunya lima belas tahun cicilannya sembilan ratus ribu,” tuturnya.
Diharapkan dengan adanya program rumah murah ini, tidak hanya untuk anggota Polri saja tetapi bisa untuk TNI dan PNS serta masyarakat umum bisa bergabung dalam satu perumahan,” (Dik)
Editor: Janu













