“Program 100 hari kerja Herman Deru-Mawardi Yahya Secepatnya saya akan berkomunikasi dan berkoordinasi dengan seluruh Bupati dan Walikota dan para anggota DPRD untuk mensinergikan program-program yang kami susun. Sehingga ada sinkronisasi program antara Provinsi dan Kabupaten kota se- Sumsel,” lanjut Herman Deru.
Herman Deru- Mawardi Yahya bertekad segera memperjuangkan dan mewujudkan Sumsel yang lebih maju, lebih sejahtera dan pembangunannya lebih merata di 17 kabupaten dan kota se SumselSelain berkomitmen membangun dan menyedíakan infrastruktur jalan, jembatan dan irigasi yang layak.
“Kami juga ingin membenahi dan memharapan masyarakat memastikan program Pendidikan dan Kesehatan Gratis berjalan sesuai Selain itu, Juga menciptakan lapangan pekerjaan D-MY juga memprioritaskan program pengentasan kemiskinan sebesar-besarnya bagi masyarakat Sumsel.
Selain itu, pihaknya bertekad menciptakan pemerintahan yang profesional, bersih, bebas Korupsi Kolusi dan Nepotisme serta Aparatur Sipil Negara (ASN) yang melayani rakyat. Kemudian, bertekad mewujudkan Sumsel sebagai lumbung pangan nasional yang berorientasi kepada meningkatnya kesejehateran petani Mengingat , hampir 75 % masyarakat Sumsel bekerja di sektor pertanian. (Ab)
Untuk mewujudkan Sumsel yang maju bersama, HDMY telah menyiapkan program
prioritas. Sembilan program prioritas tersebut tak lain bertujuan untuk
merespon keluhan dan memenuhi kebutuhan masyarakat Sumsel saat ini.
kesembilan program tersebut masing-masing yakni:
1. Mempercepat pembenahan infrastrukur, perbaiki jalan rusak, bangun akses
jalan antar wilayah.
2. Membenahi Program Sekolah Gratis
3. Membenahi Program Berobat Gratis
4. Membina kehidupan relijius, membangun rumah tahfiz. memperhatikan
insentif guru ngaji dan sejenisnya
5. Program Desa Luhur Mandiri melalui penempatan 10.000 sarjana pendamping
desar untuk membangkitkan bidang perekonomian den keagaaman. embenahi pasar
hilirisasi produk perkebunan dan pertanian.
7. Pengentasan kemiskinan, bantuan sosial, bantuan modal dan bedah rumah
8. Buka wawasan rakyat, bangun taman bacaan dan internet
9. Benahi transportasi publik, pindahkan angkutan batubara khusus.
editor : awan












