“Nah ini saatnya kita lepas dari Pemkab Muara Enim dan mulai 2019, Akbid Pemkab Muara Enim milik Pemda resmi dikelola oleh Kementerian Kesehatan RI,” ujar Rita.
Sementara Wakil Bupati Muara Enim, H Juarsah SH berharap setelah Akbid Pemkab Muara Enim lepas dari Naungan Pemerintah Daerah Muara Enim dan menjadi naungan Kementerian Kesehatan RI, kedepan dapat menjadi lebih baik
dan dapat lebih berkembang. Serta yang paling penting dapat menetaskan Mahasiswi yang profesional. (Ari)
Editor: Janu













