Menurutnya, acara spesial ini terbuka untuk umum dan semua peserta akan
diajarkan seni menjumput diatas kain. “Tidak hanya itu saja kita juga akan
mengadakan photo competition, doorprize dan masih banyak kegiatan lainnya. Untuk harga tiket hanya Rp35.000 sudah termasuk coffee break, alat seni Jumputan dan Sertifikat,” tambahnya.
So, tunggu apa lagi segera daftarkan diri kalian. Untuk info lebih lanjut bisa menghubungi Yuliana di nomor telepon 0877 9471 6062 atau (0711) 3031 101 ext.1208. (eh)
Editor: Janu













