HeadlineHealth

Ini Efek Negatif Penggunaan G-String Bagi Perempuan

×

Ini Efek Negatif Penggunaan G-String Bagi Perempuan

Share this article

KORDANEWS – Sebagai wanita pastinya senang jika mengenakan pakaian seksi. Dan untuk underware, G-String menjadi satu fenomena pakaian yang kerap diincar kaum perempuan untuk dikenakan.

G-String merupakan salah satu aksesoris yang akan membuat kamu menjadi lebih seksi dan bisa menarik pasangan Anda.

Namun ternyata, jika terlalu sering digunakan, G-String dapat pula memberi efek negatif bagi kesehatan, seperti :

Peradangan alat kelamin

Dilaporkan bahwa penggunaan g string menyebabkan peningkatan jumlah pasien yang mengalami peradangan alat kelamin. Hal ini disebabkan tali g string yang terlalu ketat dapat melukai area genital yang sensitif.

Infeksi saluran kemih

G-String juga dapat menyebabkan infeksi saluran kemih. Dikatakan tali G-Sstring yang terlalu ketat menyebabkan ruang udara untuk daerah genital terganggu. Selain itu dapat menyebabkan robekan kecil atau luka yang dapat berkembang menjadi infeksi. Tali yang berhubungan langsung antara bagian belakang dan bagian depan dapat mengantarkan bakteri dari lubang dubur ke daerah genital.

Keputihan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *