EntertainmentHeadline

Guns N’ Roses Guncang GBK

×

Guns N’ Roses Guncang GBK

Share this article

Tanpa basa-basi, Guns N’ Roses membuka penampilan dengan It’s So Easy. Axl mengenakan kaos hitam, Slash dengan gaya khasnya, mengundang penonton berteriak, semakin riuh menyambut para legenda.

Lagu kedua dimainkan, Mr. Brownstone. Axl tampi enerjik, berlarian ke kanan dan kiri panggung meski keringat terus mengucur dari badannya. Sampai saat ini konser masih berlangsung. Rencananya mereka akan berada di atas panggung selama tiga jam. (Vva)

Editor: Janu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *