Pasangan pun akan saling berhadapan sambil berhubungan seks. Mirip dengan gaya misionaris, gaya bunga teratai juga disukai karena bisa mendekatkan pasangan secara emosional.
Banyak versi yang membagi gaya ini menjadi beberapa gerakan, salah satunya gaya teratai mekar. Posisi wanita berbaring telentang membuka kaki selebar mungkin, merendahkan kepalanya dan mengangkat bagian-bagian tengah tubuhnya. Pihak lelaki memeluk bagian tengah sehingga memudahkan penetrasi. Posisi seperti ini dapat memberikan sensasi yang berbeda. Hmm, menarik bukan? Selamat mencobanya malam ini. (vva)
Editor: Janu











