Tim ini sendiri akan diawaki oleh Personil Satuan Sabhra Polres Lubuklinggau dibawah Pimpinan Kasat Sabhara AKP M Ali, S.Sos, MM.
Personil yang ditugaskan sebanyak 18 orang dan dibagi tiga regu masing – masing enam orang yang akan mengendarai sepeda motor trail berpatroli ke penjuru Kota Lubuklinggau.(era)
Editor : mahardika













