“Apalagi seorang kandidat presiden dan wakil presiden, ketika berhadapan dengan rakyatnya satu orang, apalagi orang biasa, kemudian dianggap menghina pasangan calon, ya mungkin tidak elok juga kalau semua dibawa ke jalur hukum,” lanjut Ketum PBB ini.
Menyikapi polemik tersebut, Yusril mengaku akan memberikan nasihat terbaik untuk kliennya, Jokowi. “Insya Allah saya akan memberikan suatu nasihat hukum yang paling baik,” pungkasnya. (net)
Editor: Janu













