Ia mengatakan, bonus tersebut belum termasuk yang akan diberikan mantan Presiden Klub Sriwijaya FC Dodi Reza Alex. Bonus tersebut rencananya akan diberikan pada hari Minggu (2/12/2018) nanti.
“Pak Dodi Reza Insya Allah akan berikan bonus langsung Rp100 juta,” pungkasnya. (AC)
editor : awan













