Headline

9 Cara Agar Pacar Selalu Merindukan Kita

×

9 Cara Agar Pacar Selalu Merindukan Kita

Share this article

6. Tunjukkan dan maksimalkan hal yang dia sukai dan itu ada pada dirimu.

7. Perlakukan dia semesra mungkin ketika bersamanya.

8. Tampil terbaik jika ingin bertemu dengan pacar.

9. Meskipun dia sudah tahu dan tidak mempermasalahkan kekurangan, jangan memperlihatkan atau menunjukkan padanya terlalu sering.

Rasa kangen atau rindu dengan pacar bisa semakin kuat jika banyak kelebihan yang ada pada diri kamu. Untuk itu buat dirinya bangga dalam hal yang positif. Selain itu teruslah memperbaiki diri dan jangan puas dengan keadaan kamu saat ini.(net)

Editor : mahardika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *