Untuk formasi pemain yang ada hingga sekarang, Haris mengaku pihaknya telah membidik siapa-siapa yang akan diprediksi masih bertahan di musim depan. Begitupun beberapa pemain yang dianggapnya masih potensial memperkuat Sriwijaya FC, pihaknya tentu akan mempertahankan pemain tersebut dengan pembicaraan lebih lanjut.
“Untuk keputusannya 2-3 hari ini ada siapa yang diperpanjang,” jelasnya. (AC)
Editor: Janu













