HeadlinePolitik

Kunjungan ke Daerah, Alex Noerdin Disambut Antusias Warga dan Tokoh Masyarakat

×

Kunjungan ke Daerah, Alex Noerdin Disambut Antusias Warga dan Tokoh Masyarakat

Share this article

Sementara itu, suasana yang sama juaga terlihat saat tiba di Kota Pagaralam. Usai melaksanakan raker bersama para kader partai Golkar kota Pagaralam, keesokan paginya Alex juga menyempatkan diri menyapa langsung para pedagang di Pasar kota Pagaralam. Alex yang didampingi mantan Walikota Pagaralam priode 2013-2018 Hj Ida Fitriati, langsung disambut antusias oleh para pedagang yang memang masih merindukan sosok kepemimpinan Alex Noerdin saat menjabat Gubernur Sumsel.

“Assalamualaikum, apo kabar, masih inget samo aku,”ujar Alex dihadapan para pedagang yang langsung menyambutnya dengan dengan antusias. Usai kegiatan di Kota Pagaralam, kunjungan kembali dilanjutkan di Kabupaten Empat Lawang untuk melaksanakan raker besama seluruh kader pada Sabtu (23/12) pagi. Setelah itu agenda kunjungan dilanjutkan kembali ke kota Lubuklinggau. (ril)

 

Editor: Janu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *