HeadlineSumsel

Gaet Investor, BP3MD Sumsel Buat Terobosan Baru

×

Gaet Investor, BP3MD Sumsel Buat Terobosan Baru

Share this article

Untuk data potensi daerah, pihaknya telah mengumpulkan berbagai data mulai dari, profil daerah dan potensi alam, ekonomi, budaya juga pemerintah daerahnya.

“Akhir tahun ini kemarin kami sudah mengumpulkan data tersebut mulai dari profilnya didukung dengan data autentik lokasinya atau yang lainnya dan juga itu data tersebut diambil dari Bepedda masing-masing, “jelasnya.

Mega pun mengharapkan, dengan pemberian data potensi setiap daerah di Sumsel, dapat menggaet lebih banyak investor untuk berinvestasi.

“Memang data itu akan diterima para investor nanti, “harapannya. (Ab)

Editor : Chandra Baturajo

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *