“Surat keluar juga sudah saya terima, keputusan saya untuk pindah juga
dikarenakan faktor keluarga,” pungkasnya.
Teja sudah berseragam Sriwijaya FC di musim 2013. Baru pada 2016, karirnya
melejit bersama Laskar Wong Kito.
Meski berpamitan, ia belum mau membuka kemana dirinya akan berlabuh. Jika
ingin mengurus orangtuanya, tentu ia tak ingin jauh dari tempat tinggalnya
di Padang. (AC)
Editor : Chandra













