SportSumsel

Manajemen Turunkan Harga Tiket Sriwijaya FC vs Keluarga USU Medan

×

Manajemen Turunkan Harga Tiket Sriwijaya FC vs Keluarga USU Medan

Share this article

KORDANEWS – Manajemen Sriwijaya FC melakukan penurunan harga di beberapa tribun, di laga 32 besar Piala Indonesia 2018 saat Sriwijaya FC menjamu Keluarga USU Medan, Rabu (30/1/2019) nanti.

Hal itu bertujuan untuk meningkatkan minat para suporter dalam mendukung tim kesayangannya langsung di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) Palembang nanti.

“Ini untuk meningkatkan dan mengembalikan animo suporter datang ke Stadion. Yang jelas, harga tiket bisa terjangkau,” ujar Sekretaris PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM) Faisal Mursyid Senin (28/1/2019).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *