2. Sayuran hijau
Tinggi zat besi dan kalsium, sayuran hijaubermanfaat bagi payudara karena dapat menjaga keseimbangan hormon.
3. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan mengandung tinggi lemak tak jenuh, sehingga baik untuk meningkatkan produksi jaringan payudara. Efek positifnya, payudara pun akan tampak lebih kencang.
4. Kedelai
Kedelai kaya akan kandungan fitoestrofen, hormon yang berkaitan dengan pertumbuhan jaringan payudara. Selain itu, kedelai juga mengandung isoflavon, yang mampu menangkal radikal bebas dan sel kanker yang mungkin tumbuh di jaringan payudara
Editor : Jhonny













