“Bagi dokter harus tinggalnya di Puskesmas, dan bagi bidan bertugaslah sesuai dengan sudah di tempatkan. Layanilah masyarakat dengan baik, tunjukkan lah keramahan kalian, supaya masyarakat bisa nyaman ketika hendak mau berobat. Karena setiap masyarakat yang sakit sangat membutuhkan kalian untuk menyembuhkan penyakitnya”, ujar H.Haryanto.
Editor : Chandra.













