PeristiwaSumsel

Nyoblos Bareng Keluarga, Ini Harapan Harnojoyo

×

Nyoblos Bareng Keluarga, Ini Harapan Harnojoyo

Share this article

“Siapapun nanti yang terpilih adalah putra-putri terbaik bangsa ini, dan yang akan menentukan Indonesia kedepan,” tuturnya.

Perbedaan yang selama ini terjadi sebelum pemilihan adalah hal biasa. Karena persepsi yang dipertahankan masing-masing pendukung semuanya demi kemajuan Indonesia.

“Inilah demokrasi, dan perbedaan saat pemilu adalah hal biasa dan bersifat membangun. Kedepan kita berharap dapat mendukung pemimpin terpilih, khususnya Presiden dan Wakil Presiden terpilih,” terangnya.

Harnojoyo menghimbau, khususnya untuk seluruh masyarakat Palembang, akhir dari penentuan pilihan masing-masing adalah masa depan Indonesia yang lebih baik.

“Mari kita bersama-sama kita dukung siapa yang akan terpilih kedepan,” imbuhnya.

Editor : Chandra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *