Dengan adanya sponsor baru, tak pelak logo Liga 1 ikut mengalami perubahan yakni warna oranye yang identik dengan platform belanja online Shopee.
Nantinya, sebelum kick-off, PT LIB juga berencana menggelar konferensi pers Launching Shopee Liga 1 2019 yang akan diselenggarakan di SCTV Tower pada Senin (13/5/19) pukul 16.00 WIB. Acara ini bisa disaksikan di Shopee Apps.
Editor : Jhonny













