Termasuk kacang merah, biji labu, bunga matahari dan kacang tanah, mereka adalah sumber arginine dan asam amino yang baik. Di mana, unsur-unsur tersebut mampu dalam membantu melebarkan pembuluh darah Anda untuk alirah darah yang lebih baik menuju bagian reproduksi dan meningkatkan kinerja.
2. Bawang merah dan bawang putih
Bawang dapat membantu meningkatkan kinerja seks pria. Konsumsi bawang membantu membuat organ seks lebih kuat. Dengan begitu, bawang membuat produksi sperma lebih baik dan mengatasi ejakulasi dini.
Editor : Chandra













