Rudiantara mengatakan, kecuali pengguna internet mau membayar sebesar Rp 2-3 juta untuk mengakses VPN berbayar, lebih baik mereka menghindari penggunaan VPN.
Berikut ini sejumlah risiko jika pengguna mengaktifkan VPN.
1. Membobol Keamanan Perangkat dengan Malware
2. Lacak Aktivitas Online Pengguna
3. Mengurangi Kecepatan Internet
4. Sangat sedikit dilakukan audit terhadap keamanan layanan VPN.













