Dara berzodiak taurus ini sangat doyan dengan kisah romantisme, bahkan disela waktunya menjadi model pemilik hobby traveling ini akan menghabiskan waktu kosong dengan menonton drama korea, “suka, kan banyak adegan romantis yang bikin baper,” katanya terkekeh.
Bagaimana soal lelaki, marisa inginkan lelaki yang romantis dengan postur tubuh yang bidang dan tinggi, “ganteng pastinya, tapi juga mesti tinggi biar kalau lagi jalan lebih tinggi dia daripada aku,”ujarnya memungkasi pembicaraan dengan kordanews.com.
Editor : chandra













